Informasi Perubahan Biaya Request dan Penggantian bluDebit Card

24 January 2025

Halo, Sobatblu!

Sehubungan dengan adanya perubahan biaya untuk permohonan bluDebit Card, maka akan ditetapkan biaya terbaru untuk pembuatan kartu perdana dan penggantian kartu. Perubahan biaya efektif di tanggal 25 Januari 2025 dan tidak berlaku untuk kartu Garuda x bluDebit Card. 

Rincian biaya bisa dilihat di tabel berikut ini: 

Screenshot 2025-01-24 at 17.40.47.png

Jika perlu bantuan atau informasi lebih lanjut, Sobatblu bisa cek di link ini https://blubybcadigital.id/info/fees-rates atau langsung hubungi haloblu melalui telepon di 1500668, WhatsApp blu by BCA Digital di 0811-6500-668, X @haloblu, email haloblu@bcadigital.co.id, atau aplikasi HaloBCA lalu pilih blu by BCA Digital. 

Terima kasih atas pengertiannya. Semoga harimu selalu menyenangkan! 

Download blu
Gimana? Masih ragu & bingung? 🤔

Nih, solusinya