18 November 2024
Pakai bluPayment Praktis untuk Berbagai Kebutuhan
Halo, Sobatblu! blu mau kasih tahu satu fitur yang bisa mempermudah kamu yang mau jalan-jalan, jajan, cari hiburan, bayar tagihan, sampe belanja bulanan.
14 August 2024
Pengguna aplikasi Tokocrypto, ikuti cara ini biar transaksi makin seamless~
Yuk nikmati kemudahan transaksi dengan top up saldo di Tokocrypto menggunakan metode pembayaran blu, gak perlu pindah-pindah aplikasi, semua beres di aplikasi Tokocrypto!
Kalau kamu udah pernah menghubungkan (linkage) Tokocrypto dengan blu, artinya kamu udah bisa melakukan top up saldo di Tokocrypto menggunakan blu, dan juga bisa melakukan pembelian cryptocurrency di aplikasi Tokocrypto dengan saldo hasil top up via blu lho. Kalau kamu belom melakukan linkage Tokocrypto dengan blu, cek caranya di sini!
Cukup ikuti langkah-langkah ini buat melakukan top up di aplikasi Tokocrypto:
Mudah kan? Jangan lupa pakai blu di setiap transaksi Tokocrypto biar makin seamless ya, buat nikmatin transaksi dan top up yang lebih mudah dan praktis!